Profil Sekolah Alam Cordova
Sekolah Alam terinspirasi dari ide Bapak H.M. Soleh seorang warga Probolinggo yang sangat peduli dengan pendidikan dan memiliki 2 bidang tanah dengan kondisi alam yang unik. Berbekal keikhlasan mencari Ridlo Allah SWT dibuatlah Yayasan Ashabul Muslikh Al Khusyu’ sebagai dasar mendirikan sekolah. belum adanya SMP Swasta yang layak untuk menjadi sekolah unggulan di Kec.Wonoasih Kota Probolinggo, menjadikan sangat perlunya keberadaan Sekolah Alam ini Kemudian menggandeng tim work Perintis yang terdiri dari 3orang praktisi pendidikan, maka dibuatlah sekolah dengan memanfaatkan alam yang ada sebagai tempat belajar utama. Alam berarti: pengalaman, semesta alam, makhluk dan segala sesuatu yang diciptakan Allah SWT. Sekolah ini dibuat sesuai tujuan pendidikan Islam mencetak Khalifatullah filardhi yang berakhlaq mulia.

Kurikulum Terjamin
Dengan memadukan kurikulum Sekolah Alam dan kurikulum Dinas sebagai acuan

Lingkungan Alam yang Aman
Lingkungan Sekolah Alam Cordova Kota Probolinggo tentunya terjamin karena berada di bawah naungan Jaringan Sekolah Alam Nusantara


4 Pilar Sekolah Alam Cordova

Akhlak
Menjadikan pilar utama dalam semua pilar karena ia menjadikan pondasi dalam kehidupan siswa.

Logika
Mengembangkan logika berpikir dengan riset dan eksperiment

Entreprenuer
Mengembangan jiwa wirausaha sesuai dengan minat dan bakat siswa

Leadership
Menumbuhkan jiwa kepemimpinan dengan kegiatan outbond dan sekolah alam
Program Unggulan
Berikut adalah program unggulan Sekolah Alam Cordova

Field Trip

Outbond

Berenang

Tani Ternak

Pembelajaran Visual

Ibadah
Join With Us !
Sekolah Alam Cordova membuka Penerimaan Peserta Didik Baru ntuk Tahun Ajaran 2023-2024 bagi Jenjang KB-TK dan SD
Ayo Bergabung dengan Sekolah Alam Cordova
Lingkungan Sekolah Alam Cordova Kota Probolinggo tentunya aman. Seluruh fasilitator selalu menjaga ketat di area lingkungan Sekolah Alam Cordova. Jadi, tidak perlu risau akan si buah hati yang sedang belajar. Sebab, seluruh kegiatan yang melibatkan outdoor wajib mendapatkan pendampingan dari fasilitator
Hubungi Kami
- 0857-8550-3178 (Ustadzah Nikmah)
- 0821-4145-1034 (Bunda Nunung)
- 0823-3021-7473 (Bunda Dian)
- sekolahalamcordova@gmail.com
Jl. Sunan Giri RT 02 RW 05, Mantong, Sumber Taman, Wonoasih, Kota Probolinggo
- Sekolah Alam Cordova - Probolinggo
- sekolah_alam_cordova
- Sekolah Alam Cordova
Fasilitas
Mushola
Ruang Kelas
Perpustakaan
Laboratorium Komputer
Green House
Mobil Antar Jemput
Testimoni

A small river named Duden flows by their place and supplies it with the necessary regelialia. It is a paradisematic country, in which

A small river named Duden flows by their place and supplies it with the necessary regelialia. It is a paradisematic country, in which

A small river named Duden flows by their place and supplies it with the necessary regelialia. It is a paradisematic country, in which